Monthly Archives: October 2015

Travelnblog ke-4 Kedatangan Travel Blogger Lawas!

travelnblog-workshop-travel-blogger-jakarta-65

“Waktu belum jaman pake internet apalagi ngeblog, gue nulis cerita di kertas, gue fotokopi dan bagiin ke temen-temen. Soalnya capek kalo harus ngulang cerita setiap kali ditanya setelah pulang dari traveling.” 

Jawaban Trinity atas pertanyaan “Gimana sih dulu awalnya sampe akhirnya konsisten ngeblog?” membuat saya tersenyum dan membayangkan betapa serunya melihat antusiasme teman-teman Trinity setiap kali menunggu cerita perjalanan terbaru dari ‘majalah’ yang ia terbitkan sendiri.

Talkshow selama satu setengah jam bersama blogger lawas di dunia travel (berdiri sedjak tahoen 2005) ini sangat mewarnai rangkaian workshop Travelnblog ke-4. Setelah dua hari serius mantengin materi presentasi, para peserta dihibur dengan pengalaman-pengalaman Trinity yang unik dan aneh-aneh waktu traveling.

Ih, kok asik sih Travelnblog kali ini? Tentunya dong! siapa dulu panitianya.. *dilemparin donat, yumm!*

Jadi gini..
Continue reading